Menambah Dana ke Akun PayPal dari Bank Lokal Indonesia

Seperti yang telah kita ketahui bersama, bank lokal Indonesia dapat digunakan untuk menerima uang dari PayPal yang biasa disebut proses withdraw.

Satu pertanyaan yang mungkin akan muncul adalah, apakah bank lokal Indonesia bisa digunakan untuk menambah dana ke PayPal.

Jawabannya adalah bisa =)

Mungkin Anda tidak setuju dengan jawaban saya. Namun saya akan jelaskan mengapa jawaban saya seperti itu.

Bank Lokal Indonesia dan PayPal

Seperti yang telah saya tuliskan pada artikel saya sebelumnya, Bagaimana Cara Menggunakan PayPal, bank lokal Indonesia hanya bisa digunakan untuk menerima uang (withdraw) dari PayPal. Bank lokal Indonesia tidak dapat digunakan untuk menambah dana “Add Fund” ke PayPal.

US Bank dan PayPal

Jika Anda masuk ke akun PayPal dan masuk ke menu “add fund”, maka satu-satunya cara untuk menambah dana ke PayPal adalah dari US Bank.

US Bank dan bank lokal Indonesia

Bagaimana hubungan antara US Bank dan bank lokal Indonesia? Pada artikel tersebut belum disebutkan ada hubungan. Namun karena US Bank dan bank lokal Indonesia merupakan bank secara nyata, maka antara US Bank dan bank lokal Indonesia bisa terjadi transaksi seperti yang terjadi di antara bank-bank pada umumnya 🙂 Saya harapkan Anda sudah dapat menarik benang merahnya =)

US Bank yang sebenarnya, dan bukan hanya sekedar program kartu prabayar, tentunya dapat melakukan semua transaksi perbankan. US Bank ini dapat diisi dengan cara “konvensional” maupun ada pengembangan metode yang baru.

Anda dapat mengirim uang dari bank lokal Indonesia ke US Bank melalui proses “wire transfer”. Setelah proses ini selesai maka Anda dapat menambah dana di PayPal dari US Bank.

Skema Umum Hubungan US Bank, Bank Lokal Indonesia, dan PayPal

localbank paypal us bank

Penjelasan skema di atas adalah sebagai berikut:

  1. US Bank dapat digunakan untuk “upload fund” dan debit untuk proses pembayaran.
  2. US Bank dapat digunakan untuk menerima uang (withdraw) dari akun PayPal.
  3. Bank lokal di Indonesia dapat digunakan untuk menerima uang (withdraw) dari akun PayPal.
  4. Bank Lokal Indonesia dapat menerima uang dari US Bank melalui wire transfer.
  5. US Bank dapat menerima uang dari bank lokal Indonesia melalui wire transfer.

Kesimpulan

Secara umum proses menambah dana di PayPal dari bank lokal Indonesia adalah sebagai berikut:

  1. Mengirim uang dari bank lokal Indonesia ke US Bank melalui wire transfer.
  2. Menambah uang di PayPal melalui US Bank.

Catatan:

  • Perlu diperhitungkan waktu untuk semua proses ini, yaitu proses pengiriman uang dari bank lokal Indonesia ke US Bank (tergantung kebijakan bank) dan proses “add fund” di PayPal.
  • Perlu perhitungan biaya. Biaya pengiriman dengan metode “wire transfer” sudah terkenal mahal. Jadi silakan diperhitungkan nilai optimalnya 🙂

Terima kasih dan semoga bermanfaat!

Reader interactions

65 Replies to “Menambah Dana ke Akun PayPal dari Bank Lokal Indonesia”

  1. wakh ini informasi yang sangat luar biasa kang, aku mau mempelajarinya…makasih atas informasinya, bolehkah aku kopi paste artikel ini kang?

    Reply

  2. wakh ini informasi yang sangat luar biasa kang, aku mau mempelajarinya…makasih atas informasinya, bolehkah aku kopi paste artikel ini kang?

    Reply

  3. Supriyadi Widodo August 21, 2009 at 7:35 am

    Halo Mas Harry, silakan tapi tolong kasih link aktif ke artikel ini ya. Terima kasih =)

    Reply

  4. Halo Mas Harry, silakan tapi tolong kasih link aktif ke artikel ini ya. Terima kasih =)

    Reply

  5. makasih nih informasinya

    Reply

  6. makasih nih informasinya

    Reply

  7. Supriyadi Widodo August 21, 2009 at 7:46 am

    @dwihartono: sama2 mas 🙂

    Reply

  8. Terima kasih Mas Infonya, untuk biaya wire transfernya Menerima dan mengirim berapa ya?

    Reply

  9. Terima kasih Mas Infonya, untuk biaya wire transfernya Menerima dan mengirim berapa ya?

    Reply

  10. Kalo kita transer uang ke US bank, artinya kita hrs punya rekening US bank. Nah gimana cara buat rekening US Bank,dan apakah yg anda tulis ini sudah Anda coba dan berhasil. Thanks.

    Reply

  11. Kalo kita transer uang ke US bank, artinya kita hrs punya rekening US bank. Nah gimana cara buat rekening US Bank,dan apakah yg anda tulis ini sudah Anda coba dan berhasil. Thanks.

    Reply

  12. Supriyadi Widodo August 21, 2009 at 8:19 am

    Halo Imam, untuk panduan membuka us bank silakan download ebook saya secara gratis http://open.indousbank.com

    Saya memiliki akun US Bank, saya pernah wire transfer ke US Bank saya, dan saya pernah upload fund dari US Bank saya tersebut. Jadi bisa saya katakan bahwa tulisan saya ini sudah saya coba dan berhasil.

    Terima kasih 🙂

    Reply

  13. Halo Imam, untuk panduan membuka us bank silakan download ebook saya secara gratis http://open.indousbank.com

    Saya memiliki akun US Bank, saya pernah wire transfer ke US Bank saya, dan saya pernah upload fund dari US Bank saya tersebut. Jadi bisa saya katakan bahwa tulisan saya ini sudah saya coba dan berhasil.

    Terima kasih 🙂

    Reply

  14. Terimakasih atas penjelasannya Mas.

    Reply

  15. Terimakasih atas penjelasannya Mas.

    Reply

  16. Supriyadi Widodo August 21, 2009 at 8:31 am

    @Imam: sama2 mas 🙂

    @Make Money Blogging: biaya wire transfer tergantung bank pengirim dan besar dana yang akan dikirim. Saya tidak tahu tepatnya berapa, lebih baik langsung tanya ke bank lokal dech 🙂

    Terima kasih.

    Reply

  17. @Imam: sama2 mas 🙂

    @Make Money Blogging: biaya wire transfer tergantung bank pengirim dan besar dana yang akan dikirim. Saya tidak tahu tepatnya berapa, lebih baik langsung tanya ke bank lokal dech 🙂

    Terima kasih.

    Reply

  18. wah menarik sekali nih infony. oya mas, saya tadi coba download ebook mas yg di http://open.indousbank.com tp ga bs yah, gagal terus

    Reply

  19. wah menarik sekali nih infony. oya mas, saya tadi coba download ebook mas yg di http://open.indousbank.com tp ga bs yah, gagal terus

    Reply

  20. Setelah membaca artikel tsb, ada beberapa hal yang mohon tanggapan Bapak:

    -Memang hanya bank/kartu kredit yang
    berkedudukan di Amerika yang bisa dipakai
    untuk mendanai Paypal. Saya sudah melaku
    kannya selama ini.

    – Apakah orang Indo tanpa ke Amerika bisa
    membuka account di Bank US secara
    online?

    -Apakah bank amerika yang di Indonesia
    bisa berlaku sebagai syarat Paypal? misal
    Citibank?

    -Yang saya alami berkali2, selain biaya
    transfer yang lumayan mahal, sekitar Rp
    60 rb – Rp 80 rb untuk bank lokal, waktu
    transfer masuk ke bank di Amerika,
    terpotong lagi sekitar $15 – $20
    bergantung kebijakan bank amerika masing2
    Rata2 semua bank di luar negeri memotong
    transfer masuk.

    Mohon tanggapan Bapak
    Terima kasih

    Reply

  21. Setelah membaca artikel tsb, ada beberapa hal yang mohon tanggapan Bapak:

    -Memang hanya bank/kartu kredit yang
    berkedudukan di Amerika yang bisa dipakai
    untuk mendanai Paypal. Saya sudah melaku
    kannya selama ini.

    – Apakah orang Indo tanpa ke Amerika bisa
    membuka account di Bank US secara
    online?

    -Apakah bank amerika yang di Indonesia
    bisa berlaku sebagai syarat Paypal? misal
    Citibank?

    -Yang saya alami berkali2, selain biaya
    transfer yang lumayan mahal, sekitar Rp
    60 rb – Rp 80 rb untuk bank lokal, waktu
    transfer masuk ke bank di Amerika,
    terpotong lagi sekitar $15 – $20
    bergantung kebijakan bank amerika masing2
    Rata2 semua bank di luar negeri memotong
    transfer masuk.

    Mohon tanggapan Bapak
    Terima kasih

    Reply

  22. Maaf pak,

    Saya baru saja menemukan bahwa Bapak menerbitkan ebook tentang membukan account di US bagi bukan warga negara Amerika.
    Akan saya baca dan memberi komentar selanjutnya.

    Terimakasih

    Reply

  23. Maaf pak,

    Saya baru saja menemukan bahwa Bapak menerbitkan ebook tentang membukan account di US bagi bukan warga negara Amerika.
    Akan saya baca dan memberi komentar selanjutnya.

    Terimakasih

    Reply

  24. Supriyadi Widodo August 21, 2009 at 2:03 pm

    @ilham: Mas, coba download dengan download manager, misalnya freedownloadmanager dech 🙂

    @Nana:
    – Untuk pendanaan PayPal dengan proses “add fund” hanya bisa dilakukan dari US Bank. Sedangkan sumber pendanaan PayPal ada 3, yaitu PayPal balance, US Bank, dan credit card. Credit card dari US Bank tidak bisa digunakan untuk proses “add fund” namun mungkin bisa digunakan sebagai sumber dana PayPal selama dapat digunakan untuk transaski secara online di Internet 🙂
    – Bisa Pak. Saya sudah tulis di ebook “US Bank”. Proses pembuatan dilakukan secara online.
    – setahu saya PayPal tidak pernah mensyaratkan adanya US Bank. Namun US Bank dapat ditambahkan ke akun PayPal untuk proses withdraw dan “add fund”
    – memang proses wire transfer mahal. Menurut pengalaman saya, saya kena biaya untuk kirim dan pihak bank penerima juga kena biaya. Jadi solusi ini memang bisa saya katakan merupakan solusi yang mahal 🙂

    Terima kasih

    Reply

  25. @ilham: Mas, coba download dengan download manager, misalnya freedownloadmanager dech 🙂

    @Nana:
    – Untuk pendanaan PayPal dengan proses “add fund” hanya bisa dilakukan dari US Bank. Sedangkan sumber pendanaan PayPal ada 3, yaitu PayPal balance, US Bank, dan credit card. Credit card dari US Bank tidak bisa digunakan untuk proses “add fund” namun mungkin bisa digunakan sebagai sumber dana PayPal selama dapat digunakan untuk transaski secara online di Internet 🙂
    – Bisa Pak. Saya sudah tulis di ebook “US Bank”. Proses pembuatan dilakukan secara online.
    – setahu saya PayPal tidak pernah mensyaratkan adanya US Bank. Namun US Bank dapat ditambahkan ke akun PayPal untuk proses withdraw dan “add fund”
    – memang proses wire transfer mahal. Menurut pengalaman saya, saya kena biaya untuk kirim dan pihak bank penerima juga kena biaya. Jadi solusi ini memang bisa saya katakan merupakan solusi yang mahal 🙂

    Terima kasih

    Reply

  26. wah keren neh 🙂 ternyata bisa ya
    kadang bingung juga neh kalo pas paypal lagi empty
    [ padal sering empty daripada isi 😀 ]

    Reply

  27. wah keren neh 🙂 ternyata bisa ya
    kadang bingung juga neh kalo pas paypal lagi empty
    [ padal sering empty daripada isi 😀 ]

    Reply

  28. wah…sayng baget nih..memang kalau diliat proeses siklus uangnya agak ribet juga hanya sekedar buat depositkan duit ke paypal…padahal add fund/deposit ke paypal kan penting buat memulai bisnis lewat jalur investasi…

    amerika emang hebat,,,dan sekaligus *******(edited by admin) hehe..

    mas..slamet emnk gk ada alternatif laen yah…?

    Reply

  29. wah…sayng baget nih..memang kalau diliat proeses siklus uangnya agak ribet juga hanya sekedar buat depositkan duit ke paypal…padahal add fund/deposit ke paypal kan penting buat memulai bisnis lewat jalur investasi…

    amerika emang hebat,,,dan sekaligus *******(edited by admin) hehe..

    mas..slamet emnk gk ada alternatif laen yah…?

    Reply

  30. Mas, terus terang saya baru alias new comer register dalam hal pmbyrn, withdrawn dll dalam paypal, sampai sekarang saya belum dapat 4 digit kode dari form tagihan CC saya tapi paralel saya sudah tanyakan ke cusomer servicenya untuk diberikan fasilitas online transaction untuk CC saya supaya terlihat semua jenis transaksi dan yg plg di tunggu adalah 4 digit kode paypal saya supaya segera bisa melakukan transaksi pembelian dan upgrade ke premium bisnis banyak barang2 IT dan Gadget yang amau saya jual lewat ebay….tks a lot posting2nya setelah saya dapat 4 kode digit paypal pasti bakalan sering posting dalam forum ini

    Reply

  31. Mas, terus terang saya baru alias new comer register dalam hal pmbyrn, withdrawn dll dalam paypal, sampai sekarang saya belum dapat 4 digit kode dari form tagihan CC saya tapi paralel saya sudah tanyakan ke cusomer servicenya untuk diberikan fasilitas online transaction untuk CC saya supaya terlihat semua jenis transaksi dan yg plg di tunggu adalah 4 digit kode paypal saya supaya segera bisa melakukan transaksi pembelian dan upgrade ke premium bisnis banyak barang2 IT dan Gadget yang amau saya jual lewat ebay….tks a lot posting2nya setelah saya dapat 4 kode digit paypal pasti bakalan sering posting dalam forum ini

    Reply

  32. oke oke makasih infonya .
    saya akan mulai membaca .

    Reply

  33. oke oke makasih infonya .
    saya akan mulai membaca .

    Reply

  34. Cukup mencerahkan artikelnya.. terima kasih ya…

    NB: Tapi belum bisa tambah dana ke paypal, karena belum bisnisnya baru saja dimulai 😀

    Reply

  35. Cukup mencerahkan artikelnya.. terima kasih ya…

    NB: Tapi belum bisa tambah dana ke paypal, karena belum bisnisnya baru saja dimulai 😀

    Reply

  36. Wah makasih mas infonya…

    Reply

  37. Wah makasih mas infonya…

    Reply

  38. wah makasih banget mas atas ebooknya, nambah pengetahuan, namun yang menjadi masalah mengapa email yang gunakan .co.id tdk bisa digunakan untuk transaksi paypal..?

    Reply

  39. wah makasih banget mas atas ebooknya, nambah pengetahuan, namun yang menjadi masalah mengapa email yang gunakan .co.id tdk bisa digunakan untuk transaksi paypal..?

    Reply

  40. Makasih infonya … mudah mudahan berguna sustu saat … terima kasih

    Reply

  41. Makasih infonya … mudah mudahan berguna sustu saat … terima kasih

    Reply

  42. Artikel yang sangat informatif. Sebagai orang baru yang menggunakan paypal, artikel ini sangat membantu. Makasih

    Reply

  43. Artikel yang sangat informatif. Sebagai orang baru yang menggunakan paypal, artikel ini sangat membantu. Makasih

    Reply

  44. informasi yang sangat bermanfaat…thanks…sukses….

    Reply

  45. informasi yang sangat bermanfaat…thanks…sukses….

    Reply

  46. Menanggapi artikel ini saya jadi ingin bertanya, sebelum baca ini saya tadi mampir dulu ke artikel yg dihapuskannya “add fund” … apakah cara diatas masih bisa dipergunakan?

    Reply

  47. Menanggapi artikel ini saya jadi ingin bertanya, sebelum baca ini saya tadi mampir dulu ke artikel yg dihapuskannya “add fund” … apakah cara diatas masih bisa dipergunakan?

    Reply

  48. Supriyadi Widodo November 9, 2009 at 7:33 am

    @widi: Terima kasih Pak Widi atas tanggapan Bapak. Dengan dihapuskannya fitur “Add Fund” makan secara otomatis cara di atas tidak bisa digunakan.

    Terima kasih

    Reply

  49. @widi: Terima kasih Pak Widi atas tanggapan Bapak. Dengan dihapuskannya fitur “Add Fund” makan secara otomatis cara di atas tidak bisa digunakan.

    Terima kasih

    Reply

  50. Itu mach berbelit-belit. Yg paling gampang yaitu mengajukan kartu kredit ke Bank BCA dengan uang jaminan Rp. 3juta. Terus tambahkan kartu kredit tersebut ke akun paypal (ikuti instruksinya) dan gunakan kartu kredit tsb melalui akun paypal anda untuk menambah balance/dana maupun utk berbelanja. Kan beressssssss……

    Reply

  51. Itu mach berbelit-belit. Yg paling gampang yaitu mengajukan kartu kredit ke Bank BCA dengan uang jaminan Rp. 3juta. Terus tambahkan kartu kredit tersebut ke akun paypal (ikuti instruksinya) dan gunakan kartu kredit tsb melalui akun paypal anda untuk menambah balance/dana maupun utk berbelanja. Kan beressssssss……

    Reply

  52. Mskpun brbelit-belit,,, tp mksh informasiny . . .

    bs djadikan bhan prtimbangan . . .

    Reply

  53. Mskpun brbelit-belit,,, tp mksh informasiny . . .

    bs djadikan bhan prtimbangan . . .

    Reply

  54. Supriyadi Widodo March 9, 2010 at 2:19 am

    @Hidayat: setuja sih 😉

    @uekhie: terima kasih…

    Reply

  55. @Hidayat: setuja sih 😉

    @uekhie: terima kasih…

    Reply

  56. saya masih kurang jelas proses penambahan tentang Menambah Dana ke Akun PayPal, dari penjelasan diatas saya liat alurnya seperti di baeah ini:5 US Bank dapat menerima uang dari bank lokal Indonesia melalui wire transfer.1. US Bank dapat digunakan untuk “upload fund” dan debit untuk proses pembayaranyg saya tanyakan:1. apakah saat kita menyetor ke bang indonesaia kita menyertakan alamat paypal kita ke mereka, sehinga “upload fund” ke paypal bisa terprosaes ?2.atau apakah kita harus harus memiliki rekening dahulu us bank sehingga kita bisa melakukan proses “upload fund” ke pay pal kita?3. bisa ngak kita mentransfer lewat westren union yg banyak di tersebar di sini, karena saya ngak pernah liat kantor US Bank?mohon penjelasanya

    Reply

  57. Supriyadi Widodo May 4, 2010 at 1:46 pm

    #arifwibowo: Saya coba jawab satu per satu ya…Sayangnya PayPal menghapus fitur upload fund. Bisa dilihat di artikel https://indonesiapal.com/2009/11/paypal-meng…1. Dulu proses upload uang bisa dilakukan dengan cara sbb: – wire transfer ke US bank (bisa melalui bank lokal Indonesia) – setelah dana sampai ke US Bank maka bisa menggunakan fitur upload fund dari menu di Paypal. Bisa dilihat di skema di atas (artikel ini).Namun sayangnya fitur ini sudah tidak tersedia lagi.2. Dulunya sih iya karena upload fund hanya bisa dilakukan dari US Bank.3. Setahu saya WU dilakukan untuk pengiriman uang antar nasabah bank. Saya tidak pernah mendengar saya bisa setor ke bank melalui WU. Misalnya saya setor ke bank BCA menggunakan WU. CMIIW… US Bank sama halnya bank2 pada umumnya.IMHO, US Bank paling efektif untuk solusi withdraw PayPal atau menerima pembayaran dari affiliasi baik cek maupun direct deposit. Untuk proses sebaliknya, misalnya upload fund sangat tidak disarankan mengingat besarnya biaya dan proses yang ribet :)Terima kasih.

    Reply

  58. Mantap penjelasannya, kyna tu pertanyaan berasal dari admin n dijawab oleh admin jg dech =-?≈;)ƗƗe̲̅e̲̅ º°˚
    ˚°º:pƗƗe̲̅e̲̅≈ =-? . . . . .
    . . . . .=-?≈=D/ƗƗe̲̅e̲̅ tull gak mas?

    Reply

  59. Lha cara bikin akun bank USnya gimana??
    Syarat-syarat seperti SSN(Social Serial Number) & dokumen resminya gimana??

    Reply

  60. makasih bapak , infonya, sanga membantu, salam kenal…

    Reply

  61. Thanks infox…berguna bnget…

    Reply

  62. ada jga cara lain gan….
    dengan menggunakan rekening Alertpay/Payza …
    caranya… anda datang ke bank lokal terus transfer ke Alertpay/Payza klau sdh masuk ke Alertpay anda, transfer ke paypal, sdh selsai dech

    Reply

  63. im looking for this info…great gan..

    Reply

  64. Kl kirim uang ke paypal itu tagihan masuk ke kartu kredit ya? Berarti berbatas limit kartu kredit ya?

    Reply

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *